Pengaruh Pendapatan Dan Harga Terhadap Daya Beli Masyarakat

DOI: https://doi.org/10.55264/jumabis.v7i1.98

Lulu Indriaty(1*), Fety R Q Mulya(2), Hendrikus Tjiu(3), Susana Santy(4), Susiani Susiani(5), Andi Akbar(6)

(1) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Yapis Merauke
(2) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Yapis Merauke
(3) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Yapis Merauke
(4) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Yapis Merauke
(5) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Yapis Merauke
(6) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Yapis Merauke
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan serta mengetahui pengaruh dari pendapatan dan harga terhadap daya beli masyarakat di pasar Wamanggu, Kabupaten Merauke. Metode yang digunakan adalah kuantitatif dengan sampel sebanyak 50 responden. Teknik analisis menggunakan analisis statistik dengan pengujian regresi berganda, uji hipotesis serta uji simultan. Pengujian hipotesis secara parsial di peroleh variabel pendapatan dan harga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap daya beli masyarakat di pasar Wamanggu, Kabupaten Merauke. Untuk uji simultan di peroleh variabel pendapatan dan harga secara bersama-sama berpengaruh secara signifikan terhadap daya beli masyarakat di pasar Wamanggu, Kabupaten Merauke.

Keywords


Daya Beli Masyarakat; Harga; Pendapatan.

Full Text:

PDF

References


Alma, B. (2007). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Alfabeta.

Larosa, S. R. (2011). Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk, Dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus Pada Warung-Warung Makan di Sekitar Simpang Lima Semarang) (pp. 1–49). Universitas Diponegoro. http://eprints.undip.ac.id/28746/1/Skripsi10.pdf

Putra, A. T. (2021). Pengaruh Daya Beli Masyarakat Terhadap Pendapatan Pedagang Pasar Inpres Painan Selama Pandemi Covid-19. Universitas Andalas. http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/81251

Rawung, D. R., Oroh, S. G., & Sumarauw, J. S. B. (2015). Analisis Kualitas Produk, Merek, Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Suzuki Pada PT. Sinar Galesong Pratama Manado. Jurnal Emba, 3(3), 1298–1308. https://doi.org/https://doi.org/10.35794/emba.3.3.2015.10413

Stevenson, W. J. (2005). Operations Management. McGraw-Hill/Irwin.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D (2nd ed.). Alfabeta.

Wibowo. (2011). Pengantar Ekonomi.




DOI: https://doi.org/10.55264/jumabis.v7i1.98

Article Metrics

Abstract viewed : 983 times
PDF files downloaded : 624 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXED BY:

Copyright Jurnal Manajemen dan Bisnis (Journal of Management and Business). ISSN: 2615-0425 (Print) dan 2622-7142 (Online). Published by: Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Cenderawasih.

The Journal Jumabis work is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 



 


Web Analytics